Pastikan Pemilu Damai, Polsek Cibungbulang Bersama TNI dan Satpolpp Sambang Tokoh Masyarakat

    Pastikan Pemilu Damai, Polsek Cibungbulang Bersama TNI dan Satpolpp Sambang Tokoh Masyarakat

    BOGOR - Bripka Ade Chandra S.H., Bhabinkamtibmas desa cibatok 1 Kecamatan cibungbulang Kabupaten Bogor Melaksanakan sambang dialogis dan silaturahmi dengan Tokoh Masyarakat sambil menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas. Rabu (07/02/2024).  

    Kegiatan sambang yang rutin dilaksanakan selain bersilaturahmi ini juga sebagai upaya Polsek Cibungbulang untuk selalu mendekatkan diri dengan warga binaannya sehingga segala informasi bisa di dapat dari masyarakat. Himbauan tentang harkamtibmas yang disampaikan kepada warga bertujuan agar masyarakat bisa selalu meningkatkan kewaspadaan demi terciptanya lingkungan yang aman dan kondusif. Ucap Bripka Ade. 

    "Kejahatan itu bisa terjadi bukan hanya ada dari pelakunya tapi bisa jadi karena adanya kesempatan, " ungkap Kapolsek Cibungbulang Kompol Zulkernaidi S.Sos M.M, .

    Kapolsek mengajak seluruh elemen masyarakat bersama - sama dengan Polri untuk menjaga keamanan dan ketertiban.

    polsek cibungbulang polres bogor polda jabar
    Sigit Purwanto

    Sigit Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Cibening Bersama Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Hadiri Pelantikan KPPS, Polsek Cibungbulang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Panglima TNI Kunjungi Pondok Pesantren MIRA Institute di Pandeglang Banten
    Polri Bongkar Sindikat Judi Online yang Dikendalikan Warga Negara Asing, Perputaran Uang Capai Rp 685 M
    Dukung Fasilitas Kesejahteraan Prajurit, Kasad Resmikan Mess Pati Wahidin dan Mess Tower F Pejambon
    Kapolsek Kompol Zulkernaidi Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Petugas KPPS se Kecamatan Cibungbulang
    Ucapan Semangat Dan Terima Kasih Dari Pemudik Ke Petugas Polsek Cibungbulang Yang Melaksanakan Ops Ketupat Loadaya 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cibatok 1 Sambang Tokoh Masyarakat Menjaga Harkamtibmas Pasca Pemilu 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cibening Bersama Babinsa Ajak Warga Jaga Kamtibmas Menjelang Pemilu
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Ucapan Semangat Dan Terima Kasih Dari Pemudik Ke Petugas Polsek Cibungbulang Yang Melaksanakan Ops Ketupat Loadaya 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cibatok 1 Sambang Tokoh Masyarakat Menjaga Harkamtibmas Pasca Pemilu 2024
    Kapolsek Cibungbulang Ungkap Kurang Dari 16 Jam, Kejadian Viral Di Duga Supir Angkot Modus Senggol Mobil Di Bogor
    Personil Pam Ops Ketupat Lodaya 2024 Polsek Cibungbulang Beri Imbauan Pengamen
    Sinergitas Tni Polri Patroli Sambang Warga Wujudkan Kemitraan Dalam Jaga Kamtibmas Jelang Pemilu 2024
    Ucapan Semangat Dan Terima Kasih Dari Pemudik Ke Petugas Polsek Cibungbulang Yang Melaksanakan Ops Ketupat Loadaya 2024
    Sambang Pemilik dan Karyawan Konveksi, Kapolsek Cibungbulang Bersama Danramil Sampaikan Imbauan Kamtibmas.
    Personil Polsek Cibungbulang Melakukan Pengawalan Pergeseran Logistik Pemilu 2024 Dari PPK Kec Cibungbulang Ke KPU Kab Bogor
    Pam Ops Ketupat Lodaya 2024, Kapolsek Cibungbulang Apel Kordinasi Bersama Pramuka Kwaran Cibungbulang
    Bhabinkamtibmas Desa Cibening Bersama Babinsa Ajak Warga Jaga Kamtibmas Menjelang Pemilu

    Ikuti Kami